Tag: diabetes

Jarang Diketahui, Ini Dia 5 Manfaat Daun Manggis Untuk kesehatan

Manggis (Garcinia mangostana L.) dikenal memiliki berbagai manfaat untuk kesehatan. Mulai dari buah, kulit, hingga daunnya mengandung banyak vitamin, mineral, dan zat alami yang berguna bagi tubuh. Namun kebanyakan orang hanya memanfaatkan buah dan kulit manggis. Daun manggis belum banyak digunakan sebagai bahan obat tradisional. Padahal daun manggis punya manfaat yang tak kalah baik. Simak deretan manfaat daun Read more…

Obat Diabetes Alami yang Perlu Anda Coba

Penderita diabetes harus rutin mengontrol kadar gula darah. Obat-obatan termasuk cara yang digunakan untuk menjaga kadar gula darah tetap normal. Anda juga bisa mencari alternatif bahan alami untuk mengontrol gula darah. Asosiasi Diabetes Amerika sudah menyatakan tak ada bukti ilmiah manfaat dari obat herbal dan nonherbal bagi penderita diabetes. Gaya hidup sehat, termasuk pola makan kaya serat dan sayuran, Read more…

Buah Mahkota Dewa Bisa Obati Asam Urat dan Diabetes, Ini Resepnya

Buah mahkota dewa sering disebut juga dengan buah simalakama. Namun, manfaat buah satu ini tentu tidak simalakama. Diketahui, buah mahkota dewa memiliki banyak manfaat untuk kesehatan, salah satunya bisa membantu mengatasi penyakit asam urat.  Ahli herbal, dr. Inggrid Tania, M.Si, membenarkan hal tersebut. Menurutnya, buah mahkota dewa mengandung senyawa aktif, terutama flavonoid, yang dapat memengaruhi metabolisme purin.  “Flavonoid itu bersifat anti inflamasi, Read more…

Daun Pandan Bisa Obati Asam Urat dan Diabetes, Ini Resep dari Ahli

Memiliki aroma yang khas, daun pandan seringkali ditambahkan ke dalam masakan sebagai penyedap. Yang paling populer adalah pandan digunakan sebagai penambah aroma aneka kue hingga gula pemanis minuman. Dengan menambahkan daun pandan, aromanya semakin harum.  Tetapi lebih dari itu, ternyata daun pandan juga memiliki banyak manfaat untuk kesehatan. Salah satunya dapat meredakan nyeri asam urat serta rematik. Read more…