Tag: UNESCO

10 Situs Warisan Dunia yang Paling Banyak Dikunjungi

 Situs warisan dunia UNESCO merupakan suatu tempat budaya dan alam, serta benda yang berarti bagi umat manusia. Aset ini akan menjadi warisan untuk generasi berikutnya. Situs warisan ini tidak hanya menjadi bukti pencapaian manusia, tapi juga menarik jutaan wisatawan setiap tahunnya. Berikut ini beberapa tempat yang menjadi situs warisan UNESCO yang terus dikunjungi wisatawan di seluruh dunia. 1. Read more…

10 Tempat Bersejarah di Indonesia, Ada Warisan Budaya UNESCO

Indonesia memiliki banyak tempat bersejarah yang kerap menjadi tujuan wisatawan ketika berlibur. Tempat bersejarah adalah sebuah bangunan, kawasan, atau situs yang menjadi tempat terjadinya sebuah peristiwa sejarah di masa lampau. Mengunjungi tempat bersejarah di Indonesia dapat menjadi cara untuk mempelajari peristiwa di masa lalu, atau menikmati keunikan yang ada di lokasi tersebut. Beberapa tempat yang Read more…

Kawah Ijen Resmi Jadi Bagian Unesco Global Geopark

Wisata Geopark Ijen, Jawa Timur, akhirnya resmi menjadi bagian dari 195 Unesco Global Geopark (UGGp) yang tersebar di 48 negara. UGGp merupakan salah satu program penting yang dilaksanakan UNESCO, dengan tujuan melestarikan dan mengembangkan sumber daya geologi bumi di dunia. Geopark Ijen diketahui menjadi bagian UGGp berdasarkan hasil keputusan sidang Dewan Eksekutif Unesco pada agenda Read more…

31 Tahun Destinasi Wisata Indonesia Masuk Daftar Warisan Budaya Dunia UNESCO, Mana Lagi Selain Borobudur?

UNESCO melangsungkan Konvensi tentang Perlindungan Warisan Budaya dan Alam Dunia yang ke-15 di Carthage, Tunisia, pada 12 Desember 1991. Pada konvensi tersebut, Profesor Mongi Bousnina dari ALESCO menjelaskan bahwa sektor-sektor budaya dan alam yang terpisah dapat bekerja sama secara sinergis dalam melindungi kekayaan alam dan budaya manusia yang tak ternilai harganya. Mengutip whc.unesco.org, Bousnina juga menunjukkan Read more…

Patut Dikunjungi, Ini 8 Tempat Wisata di Indonesia yang Diakui UNESCO

Indonesia memang dikenal sebagai negara yang menyimpan keindahan alam, sejarah, dan budaya. Salah satu organisasi yang didirikan PBB yaitu UNESCO, menetapkan berbagai wilayah di Indonesia menjadi warisan dunia yang melambangkan ketiga signifikansi tersebut. Situs Warisan Dunia (World Heritage Center) yang diakui UNESCO menunjukkan keindahan alam, budaya, dan benda-benda yang keberadaannya mencerminkan sejarah serta umat manusia. Read more…

Geopark Belitung Diakui UNESCO, 17 Objek Wisata Ini Jadi Geosite Dunia

Keunikan dan kekayaaan alam Pulau Belitung, Kepulauan Bangka Belitung diakui oleh dunia. United Nations Educational, Scientific and Cultural Organization (UNESCO) telah menyatakan 17 objek wisata di Geopark Belitung sebagai geopark dunia. “Hasil sidang council UNESCO Global Geopark menyatakan 17 Geosite dalam Geopark Belitung, dinyatakan lulus sebagai the new member of UGG,” kata Gubernur Kepulauan Bangka Belitung Erzaldi Rosman Djohan, Read more…

Geopark Ciletuh Validasi Ulang, Ada 13 Poin yang Harus Dibenahi

Ciletuh Palabuhanratu UNESCO Global Geopark (CPUGGp) atau Geopark Ciletuh akan melalui tahap validasi ulang pada 2021. Seorang perwakilan dari Badan Pengelola CPUGGp, tidak ingin disebutkan namanya, mengatakan bahwa kawasan yang ditetapkan sebagai geopark pada 17 April 2018 memiliki 13 rekomendasi yang harus dipenuhi. “Untuk upaya mempertahankan status Geopark Ciletuh yakni green card, ada perbaikan dari Read more…

Alasan Batik Indonesia Diakui UNESCO Sebagai Warisan Budaya Dunia

Batik Indonesia telah dikenal secara mendunia. Bahkan, UNESCO pun mengakui batik Indonesia sebagai warisan budaya dunia. Lantas apa yang membuat UNESCO mengakui batik dengan predikat tersebut? Wakil Ketua Yayasan Lasem Heritage Yulia Ayu menuturkan, setidaknya ada tiga kriteria di balik penetapan UNESCO terhadap batik. Menurutnya, kriteria pertama yang berhasil dipenuhi dan membuat batik Indonesia diakui Read more…